Photo

Photo

Monday, 9 August 2021

Minta Hanya Kepada Allah

 

Ada orang menyangka doa minta kaya dianggap tidak ikhlas. Padahal doanya hanya kepada Allah semata-mata. Itulah kesalahan yang perlu diluruskan.

Minta semata kepada Allah itulah ikhlas yang lurus dan lurus yang sebenar-benarnya. Sedangkan " apa yang diminta " itu urusan lain. " Apa yang diminta " baik berupa kekayaan, pangkat, jabatan, karir, dll itu isinya permintaan. Selama mintanya kepada Allah semata dan yang diminta bukanlah perkara maksiat ia tergolong ikhlas yang lurus dan benar.

Berdoa bukanlah memberi tahu Allah apa yang kita butuhkan karena Allah sudah maha tahu. Berdoa adalah beribadah karena memang diperintah. Berdoa menampakkan kebutuhan kita kepada Allah. Agar kita lebih merasa sebagai hamba yang tidak mampu apa-apa. Kita hanya kawula yang bisanya mohon pertolongan-Nya.

 

Berdoalah

No comments:

Post a Comment

Perintah Kaisar Naga : 4907 - 4909

 Perintah Kaisar Naga. Bab 4907-4909 Setelah mendengar apa yang dikatakan pria bertopeng itu, Dave tidak dapat menahan diri untuk tidak meng...